Alur Pengurusan Magang Mahasiswa Jurusan Budidaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan, Universitas Riau.

Dalam rangka pelaksanaan kegiatan magang Mahasiswa Jurusan Budidaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan, Universitas Riau. Maka Mahasiswa Jurusan Budidaya Perairan harus mengikuti Alur dalam pengurusan magang sebagai berikut :

  1. Mahasiswa Menghubungi Instansi Secara Informal.
  2. Instansi Memberikan Persetujuan.
  3. Mahasiswa Menemui Dosen Pembimbing Akademik (PA) Terkait Judul Praktek Magang.
  4. Mahasiswa Membuat Surat Rekomendasi Magang (Form 1) Dan Di Tujukan Kepada Instansi/Lokasi Praktek Magang Yang Diketahui Oleh Jurusan (1 Hari Kerja).
  5. Mahasiswa Mengisi Form 2 Tentang Pembuatan SK Pembimbing Magang Dan Di Serahkan Ke Jurusan dalam bentuk softfile (2-3 Hari Kerja).
  6. Mahasiswa Menulis Proposal Dengan Dibimbing Oleh Dosen Pembimbing Praktek Magang Yang Sudah Di Pilih Dan Di SK Kan.
  7. Mahasiswa Mengisi Form 3 Tentang Pembuatan Surat Jalan Dan Rekomendasi Praktek Magang Yang Di Tujukan Ke Dekan Fakultas Perikanan Dan Kelautan (2-3 Hari Kerja).
  8. Proposal Di Setujui ( Di Jilid Plastik 4 Rangkap).
  9. Mahasiswa Berangkat Magang Dengan Membawa Segala Form 1, Form 2, Form 3 Dan Proposal Yang Sudah Di Setujui Sebagai Pegangan Ketika Magang.
  10. Pengurusan Form 1, 2 Dan 3 Melalui Google Form Berikut :
  • Alur Pengurusan Praktek Magang bisa dilihat pada gambar 1.

Demikian kami sampaikan untuk dapat maklumi. Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami ucapkan terima kasih.